PEMIMPIN MUDA

Berbekal ilmu yang bermanfaat dan berpengalaman

Jumat, 07 Desember 2012

SISTEM TELEKOMUNIKASI

DASAR SISTEM TELEKOMUNIKASI A. Pengentian Sistem Telekomunikasi Sistem telekomunikasi merupakan proses pertukaran informasi. Informasi dapat berupa suara, gambar, data, dll. Secara umum, Sistem Telekomunikasi dapat digambarkan dalam diagram blok berikut: Gambar 1. Sistem Telekomunikasi Komunikasi elektronik dapat diklasifikasikan menurut:1. Arah informasi yaitu...

SISTEM KONTROL

SISTEM KONTROL  Sistem kontrol merupakan hal penting di dunia industri dan di era teknologi informasi saat ini. Proses produksi dan manufacturing dituntut kestabilannya dan setiap perubahan dapat direspon secara cepat dan real time. Hal ini karena adanya tuntutan kualitas produk dan proses yang konsisten dari pasar dan dunia industri itu sendiri. Contoh sistem control...

ELEKTRONIKA DIGITAL DASAR

ELEKTRONIKA DIGITAL DASAR  A. Pengertian Elektronika Digital Elektronika digital adalah sistem elektronik yang menggunakan signal digital. Signal digital didasarkan pada signal yang bersifat terputus-putus. Biasanya dilambangkan dengan notasi aljabar 1 dan 0. Notasi 1 melambangkan terjadinya hubungan dan notasi 0 melambangkan tidak terjadinya hubungan. Contoh...

PENGENALAN ELEKTRONIKA ANALOG

800x600 Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExplorer4 ...

PENANGANAN PERKAKAS DAN ALAT UKUR PERBENGKELAN 1. MENGAMATI BEBERAPA JENIS PERKAKAS DAN ALAT UKUR Perkakas merupakan sarana peralatan perbengkelan yang difungsikan untuk melaksanakan suatu pekerjaan.  Sedangkan alat ukur adalah peranti yang difungsikan untuk mengukur dimensi dari berbagai bahan (tebal plat, jari-jari kelengkungan, sudut sambungan, diameter, dll.)...

Selasa, 04 Desember 2012

MEMBUAT POWER SUPPLY UNTUK HIGH POWER AMPLIFIER Kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat power supply untuk amplifier ber power besar. Pada dasarnya rangkaian power supply untuk amplifier berpower besar maupun kecil sama saja, perbedaanya hanya pada ukuran komponen yang digunakan, sebagai contoh Transfomer atau trafo, untuk mensuplay amplifier 18 w kita hanya...

Rangkaian sederhana power supply 12 V Gambar rangkaian di atas dapat anda aplikasikan untuk membuat adaptor atau power suplly dengan tegangan keluaran (V output 12V DC). Power supply di atas hanya dilindungi oleh capasitor sebagai pengaman apabila power supply ini dihubungkan dengan beban pada rangkaian. Maka dari itu saya sarankan memakai capasitor dengan minimal...

Page 1 of 41234Next
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More